Manchester united F.C

Manchester United F.C biasa disingkat M.U/Man utd, adalah sebuah club sepak bola papan atas di inggris yg berbasis old traford,Manchester.

di bentuk pada pertama kali pada tahun 1878 oleh perusahaan depot kereta api Lancashire dan Yorkshire Railway di Newton Heath, namanya berganti menjadi Manchester United pada 1902. salah satu tim terkuat di inggris yaitu manchester utd. barulah sejak tahun 1993 Manchester United meraih dominasi yang besar di kejuaraan domestik di bawah arahan sir ale ferguson.

era-era tahun bersejarah bagi club M.U :

1. Tahun awal (1878–1945) : pertama kali di bentuk tim ini bernama Newton    Heath Lancashire and Yorkshire Railwaiy F.C. pada 1878 sebagai tim karya Lancas hire dan Yorkshire, stasiun kereta api di Newton Heath. Kaos t im berwarna hijauemas. 

2. Era Sir Matt Busby (1945–1969)

3. Masa sulit (1969- 1986)

4. Era sir.Alex Ferguson ( 1986 – sekarang)

Pergantian Nama

pada tahun 1902, tim nyaris bangkrut, dengan utang lebih dari £2500. Lapangan Bank Street mereka telah ditutup.

Sebelum tim mereka bubar, mereka menerima investasi dari j. H.Davies, direktur Manchester Breweries. Awalnya, seorang legenda tim, Harystafford, yang merupakan kapten tim, memamerkan anjing St Bertdnarrya*, kemudian Davies memutuskan untuk membeli anjing itu. Stafford menolak, tetapi berhasil memengaruhi Davies untuk menannamkan modal pada tim dan menjadi chairman tim.

 Diadakan rapat untuk mengganti nama perkumpulan. Manchester Central dan Manchester Celtic adalah nama yang diusulkan, sebelum Louis Rocca,

seorang imigran muda asal italia, berkata “Tuan-tuan, mengapa kita tidak menggunakan nama Manchester United?”

 Nama ditetapkan dan Manchester United secara resmi eksis mulai 26 April 1902. Davies juga memutuskan untuk mengganti warna tim dan terpilihlah warna merah dan putih sebagai warna tim Manchester United.

Lambang & Warna Club

ketika nama tim masih newton health,seragam tim masih berwarna hijau kuning pada tahun 1902 .sehubung dengan pergantian nama dengan menjadi manchester united, club menggati warna seragam menjadi merah(kaos), putih(celana) dan hitam (kaos kaki).

  FHOTO-FHOTO SQUAD MANCHESTER UNITED 2011/2012

This slideshow requires JavaScript.

GLORY GLORY MANCHESTER UNITED BY MANCHUNIANS

Leave a comment